Wanita Ini Tolak Split Bill saat Makan di Hari Ultah Temannya
Makanan

Wanita Ini Tolak Split Bill saat Makan di Hari Ultah Temannya

Koranriau.co.id- Jakarta – Makan di restoran bersama teman, wanita ini menolak membagi tagihan secara merata. Ia merasa tidak adil karena pesanannya tidak semahal pesanan temannya. Split bill atau membagi tagihan menjadi hal yang sensitif, meskipun bersama teman. Tak jarang pertemanan menjadi ribut karena pembagian tagihan saat makan di restoran. Seperti yang dialami oleh wanita satu […]