Koranriau.co.id- Ilustrasi.(AFP/EYAD BABA) PEMIMPIN Hamas Mahmoud Mardawi pada Minggu (23/2) mengatakan pihaknya tidak akan mengadakan perundingan dengan Israel sampai tawanan Palestina dibebaskan oleh Tel Aviv. “Sebelumnya, Israel dijadwalkan membebaskan 620 tahanan pada Sabtu (22/2) berdasarkan perjanjian tahap satu gencatan senjata Gaza dan pertukaran tahanan sebagai imbalan enam sandera yang dibebaskan Hamas, tetapi pemerintah Israel menunda […]