Daftar Barang Mewah yang Diuber 10 Juta Orang Kaya RI ke Luar Negeri
Ekonomi

Daftar Barang Mewah yang Diuber 10 Juta Orang Kaya RI ke Luar Negeri

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Himpunan Peritel dan Penyewa Perbelanjaan Indonesia (Hippindo) membocorkan daftar barang yang sering dibeli 10 juta orang kaya RI di luar negeri. Ketua Umum Hippindo Budihardjo Iduansjah mengatakan barang-barang tersebut tak ada di dalam negeri. Pada akhirnya, kelompok tier I itu lebih memilih shopping di negara orang. “Barang-barang branded, seperti tas, […]

Pengunjung Transmart Kokas Borong Sayur hingga Barang Elektronik
Ekonomi

Pengunjung Transmart Kokas Borong Sayur hingga Barang Elektronik

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Transmart Full Day Sale kembali hadir pada Minggu (15/12), termasuk di Transmart Kota Kasablanka (Kokas), Jakarta. Pantauan CNNIndonesia.com di lokasi, pengunjung mulai memadati area perbelanjaan sejak pukul 16.00 WIB. Mayoritas pengujung membeli sayur dan buah – buahan. Di dalam keranjang belanjaan pengunjung terlihat berbagai sayur dan buah seperti brokoli, sawi […]

Daftar Barang Mewah Kena PPN 12 Persen versi Aturan Baru Sri Mulyani
Ekonomi

Daftar Barang Mewah Kena PPN 12 Persen versi Aturan Baru Sri Mulyani

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Keuangan Sri Mulyani menetapkan pajak pertambahan nilai (PPN) 12 persen mulai 1 Januari 2025 hanya berlaku untuk barang mewah. Ini sejalan dengan terbitnya Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 131 Tahun 2024 tentang Perlakuan PPN Atas Impor Barang Kena Pajak, Penyerahan Barang Kena Pajak, Penyerahan Jasa Kena Pajak, Pemanfaatan Barang Kena […]

Cara Hitung Pajak Barang Mewah Usai Kena PPN 12 Persen
Ekonomi

Cara Hitung Pajak Barang Mewah Usai Kena PPN 12 Persen

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah resmi menaikkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dari 11 persen menjadi 12 persen per 1 Januari 2025. Namun, pungutan PPN 12 persen hanya menyasar barang-barang mewah, yang juga terkena Pajak Penjualan Barang Mewah (PPnBM). Pengumuman itu disampaikan langsung oleh Presiden Prabowo Subianto dan Menteri Keuangan Sri Mulyani di Kantor […]

Apa Saja Barang Mewah yang Terkena PPN 12 Persen?
Ekonomi

Apa Saja Barang Mewah yang Terkena PPN 12 Persen?

Koranriau.co.id- Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah resmi mengumumkan bahwa kenaikan tarif PPN dari 11 persen menjadi 12 persen hanya berlaku untuk barang-barang mewah. Pengumuman itu disampaikan langsung oleh Presiden Prabowo Subianto dan Menteri Keuangan Sri Mulyani di Kantor Kementerian Keuangan pada Selasa (31/12). “Saya ulangi, kenaikan tarif PPN dari 11 persen menjadi 12 […]

Sri Mulyani Resmi Terbitkan Aturan Barang Mewah Kena PPN 12 Persen
Ekonomi

Sri Mulyani Resmi Terbitkan Aturan Barang Mewah Kena PPN 12 Persen

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani resmi menerbitkan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 131 tentang pemberlakuan pajak pertambahan nilai atau PPN 12 persen. Merujuk peraturan tersebut tertulis bahwa PPN 12 persen yang mulai berlaku akan hanya untuk barang tergolong mewah. Hal itu diatur dalam pasal 2 ayat 2 dan pasal […]

Zulhas Soal PPN 12% Hanya untuk Barang Mewah: Presiden Dengar Rakyat
Ekonomi

Zulhas Soal PPN 12% Hanya untuk Barang Mewah: Presiden Dengar Rakyat

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengatakan, kebijakan kenaikan PPN 12% hanya untuk barang dan jasa mewah merupakan bentuk Presiden Prabowo Subianto mendengarkan keluhan dan masukan dari rakyat. “Sekarang jelas dan terang ya, tidak perlu jadi polemik lagi, Bapak Presiden sudah menegaskan PPN 12% hanya untuk barang dan jasa […]

DPR Sebut PPN 12% ke Barang Mewah Cuma Tambah Pemasukan Negara Rp3,2 T
Ekonomi

DPR Sebut PPN 12% ke Barang Mewah Cuma Tambah Pemasukan Negara Rp3,2 T

Koranriau.co.id- Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad mengungkapkan pemberlakuan pajak pertambahan nilai (PPN) 12 persen untuk barang mewah hanya menambah pemasukan negara Rp3,2 triliun. Angka itu jauh lebih kecil apabila kenaikan PPN diberlakukan kepada seluruh barang. “Dengan penerapan kebijakan ini hanya menambah Rp3,2 triliun pada APBN 2025 dari potensi penerimaan Rp75 triliun […]