Menperin Klaim Penciptaan Lapangan Kerja RI Lebih Banyak dari PHK
Ekonomi

Menperin Klaim Penciptaan Lapangan Kerja RI Lebih Banyak dari PHK

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perindustrian Agus Gumiwang mengklaim penyerapan tenaga kerja di sektor manufaktur yang terjadi belakangan ini lebih besar dibandingkan pemutusan hubungan kerja (PHK) nya. Agus mengakui sektor industri memang tengah terdampak dinamika global. Dampak tercermin dari penutupan beberapa pabrik dan berujung PHK. Terbaru adalah tutupnya raksasa tekstil, PT Sri Rejeki Isman […]

Menu QR Code di Restoran Tuai Pro dan Kontra Banyak Orang
Makanan

Menu QR Code di Restoran Tuai Pro dan Kontra Banyak Orang

Koranriau.co.id- Jakarta – Kehadiran menu QR Code di banyak restoran berfungsi untuk memudahkan pengunjung. Akan tetapi menu digital ini justru mengundang pro kontra. Semenjak pandemi COVID-19, banyak yang berubah di industri restoran salah satunya dengan mengganti buku menu, menjadi menu digital yang dipasang lewat QR Code. Caranya cukup sederhana, pengunjung hanya perlu scan QR Code […]

Nasional

Banyak PSU karena Multitafsir Aturan oleh KPUD, Revisi UU Pemilu dan Pilkada Menjadi Urgent

Koranriau.co.id- Ilustrasi.(MI) PERKUMPULAN untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) menanggapi banyaknya jumlah pemungutan suara ulang (PSU) pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang banyak ditengarai akibat ketidakcermatan penyelenggara pemilu di daerah.  Peneliti Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi (Perludem) Haykal mengatakan, berbagai kejadian yang menyebabkan terjadi PSU semakin menunjukkan diperlukannya revisi Undang-Undang (UU) tentang Pemilu dan revisi […]

Marak PHK Massal, Wamenaker Sebut Masih Banyak Lapangan Kerja
Ekonomi

Marak PHK Massal, Wamenaker Sebut Masih Banyak Lapangan Kerja

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Immanuel Ebenezer Gerungan menanggapi pemutusan hubungan kerja (PHK) massal di sektor manufaktur baru-baru ini. Immanuel menganggap masih banyak lapangan kerja yang tersedia bagi para pekerja yang kena PHK. “Kita akan mencari industri yang membuka lapangan pekerjaan. Hari Senin, saya akan datang ke Garut, Jawa Barat. […]

Hashim soal Mahasiswa Demo Indonesia Gelap: Banyak Salah Pengertian
Ekonomi

Hashim soal Mahasiswa Demo Indonesia Gelap: Banyak Salah Pengertian

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Utusan Khusus Presiden Bidang Iklim dan Energi sekaligus adik Presiden Prabowo Subianto, Hashim Djojohadikusumo, merespons gelombang demonstrasi mahasiswa bertajuk “Indonesia Gelap” di sejumlah daerah. Hashim menyebut salah satu yang dikritik massa aksi adalah soal pemangkasan anggaran dalam rangka efisiensi. Menurutnya, para mahasiswa berdemo karena tidak memahami konsep efiesinsi anggaran yang dilakukan pemerintah. […]

Transmart Full Day Sale 23 Februari, Banyak Diskon Jelang Bulan Puasa
Ekonomi

Transmart Full Day Sale 23 Februari, Banyak Diskon Jelang Bulan Puasa

Koranriau.co.id – Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Jelang bulan Ramadan yang tinggal menghitung hari, Transmart kembali menggelar Full Day Sale yang berlangsung hari ini, Minggu (23/2) di seluruh gerainya se-Indonesia. Dengan menawarkan diskon spesial hingga 50 persen di Transmart Full Day Sale, pelanggan bisa borong semua keperluan jelang bulan puasa. Mulai dari produk segar, kebutuhan […]

Nasional

Hasto Terlalu Banyak Agenda Politik dalam Kasus Saya

Koranriau.co.id- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto(MI/Susanto) SEKJEN PDIP Hasto Kristiyanto masih ngotot menilai kasusnya berbau politik. Padahal, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) beberapa kali menegaskan perkaranya didasari kecukupan bukti. “Sejak awal kami memahami bahwa begitu banyak agenda-agenda politik terkait dengan kasus saya,” kata Hasto di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan, […]