Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengatakan stok beras dalam negeri saat ini tembus 3,1 juta ton per Sabtu (26/4). Angka ini diklaim tertinggi sejak Indonesia merdeka. Menurut Amran, stok beras dalam negeri ini melimpah berkat kerja keras para penyuluh pertanian lapangan (PPL) yang selama ini telah menjadi ujung tombak dalam pencapaian […]
Tag: Amran
Amran Tolak Permintaan Ekspor Beras ke Malaysia: Kami Jaga Stok Dulu
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menolak permintaan Pemerintah Malaysia untuk mengimpor beras dari Indonesia. Amran mengatakan permintaan itu disampaikan Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia YB Datuk Seri Haji Mohamad Bin Sabu. Amran mengatakan belum bisa mengabulkan permohonan tersebut. “Menarik, tadi menanyakan ‘Apa bisa kami (Malaysia) impor beras dari Indonesia?’ […]
Amran Sebut Sektor Pertanian Butuh Suntikan Investasi Rp803 T
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengungkapkan sektor pertanian Indonesia membutuhkan investasi sebesar Rp803,78 triliun untuk mendukung ekspansi lahan, modernisasi produksi, serta peningkatan daya saing komoditas nasional. Amran pun mengajak pengusaha untuk ikut serta dalam penguatan sektor ini guna meningkatkan ketahanan pangan dan membuka jutaan lapangan kerja baru. Berdasarkan data […]
Sidak ke Pasar Cipinang, Mentan Amran Temukan Beras Dijual di Atas HET
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Pasar Induk Beras Cipinang, Jakarta Timur di hari kedua Ramadan, Minggu (2/3). Sidak ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam memastikan stabilitas harga pangan selama Ramadan serta menjaga pasokan agar tetap mencukupi kebutuhan masyarakat. Saat sidak, Amran menemukan […]