Nasional

AC Milan vs Sassuolo, Ceploskan Setengah Lusin Gol, Rossoneri Melaju ke Perempat Final Coppa Italia

Koranriau.co.id- Para pemain AC Milan melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Sassuolo di laga 16 besar Coppa Italia.(X @acmilan) AC Milan melaju ke perempat final Coppa Italia usai membukukan kemenangan telak 6-1 atas Sassuolo di laga 16 besar, Rabu (4/12) dini hari WIB. Dalam laga di San Siro melawan Sassuolo ini, Paulo Fonseca melakukan […]

Nasional

Menperin Tegaskan Dukungan terhadap Pengembangan Ekosistem Kendaraan Listrik

Koranriau.co.id- Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita saat berkunjung ke Kawasan Industri Weda Bay Project yang terletak di Halmahera Tengah, Maluku Utara, Kamis (28/11). (MI/HO) MENTERI Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menegaskan pemerintah mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik karena merupakan langkah strategis yang sejalan dengan upaya pemerintah untuk mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan dan pengendalian emisi Gas Rumah Kaca (GRK). […]

Nasional

PLN Didorong Petakan Kebutuhan Listrik Secara Nasional

Koranriau.co.id- Anggota Komisi VI DPR dari Fraksi Partai NasDem Asep Wahyuwijaya (kanan) mendorong jajaran direksi Perusahaan Listrik Negara (PLN) untuk memetakan kebutuhan kelistrikan secara nasional.(Dok. Fraksi Partai NasDem) ANGGOTA Komisi VI DPR dari Fraksi Partai NasDem Asep Wahyuwijaya mendorong jajaran direksi Perusahaan Listrik Negara (PLN) untuk memetakan kebutuhan kelistrikan secara nasional. Hal itu menurutnya penting, […]

Nasional

8 Proses Terjadinya Pelangi

Koranriau.co.id- Fenomena pelangi terlihat di langit Jakarta(Emporio FOTO/Sigid Kurniawan) PELANGI adalah fenomena alam yang terjadi ketika cahaya matahari dibiaskan, dipantulkan, dan terurai oleh tetesan air di atmosfer, menghasilkan spektrum warna yang terlihat. Pelangi sering muncul setelah hujan, ketika sinar matahari menembus tetesan air di udara. Proses fisik ini menyebabkan cahaya putih matahari terpecah menjadi berbagai […]

Nasional

Apa itu Infeksi Tulang Kaki Cedera yang Diderita Belal Muhammad hingga Mundur dari UFC 310

Koranriau.co.id- Belal Muhammad(Akun X Belal Muhammad @bullyb170) PETARUNG bela diri campuran (MMA), Belal Muhammad, secara resmi mengumumkan mundur dari pertarungan UFC 310. Seharusnya, Belal dijadwalkan untuk melawan petarung asal Kazakhstan, Shavkat Rakhmonov, pada 7 Desember 2024. Namun, Belal terpaksa menarik diri dari laga tersebut akibat cedera infeksi tulang pada jari kaki. Apa Itu Infeksi Tulang […]

Nasional

Atlet Bulu Tangkis Ganda Putra Hendra Setiawan Umumkan Pensiun

Koranriau.co.id- Hendra Setiawan (kiri) memutuskan gantung raket.(Antara) ATLET Hendra Setiawan telah mengumumkan pensiun sebagai pemain bulu tangkis. Turnamen Daihatsu Indonesia Open 2025 akan jadi turnamen perpisahannya. Keputusan untuk pensiun itu dikabarkan oleh Hendra melalui akun Instagram pribadinya. Menurutnya, saat ini merupakan waktu yang tepat untuk memberikan kabar pensiunnya setelah 35 tahun berkiprah sebagai pemain bulu […]

Nasional

Gugatan Hasto soal Penyitaan Buku Catatan dan Ponsel oleh KPK Ditolak

Koranriau.co.id- Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto hadir di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Senin (10/6)(MI/Susanto) PENGADILAN Negeri (PN) Jakarta Selatan menolak gugatan terkait penyitaan barang milik Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Majelis menilai gugatan yang diajukan bukan wewenangnya. “Menyatakan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan tidak berwenang mengadili perkara perdata nomor 651/Pdt.G/2024/PN JKT […]

Nasional

Usungan NasDem di Pilwakot Probolinggo Menang

Koranriau.co.id- (Ilustrasi) Partai NasDem.(MI) REKAPITULASI hasil pencoblosan Pilwali Kota Probolinggo 2024 tuntas digelar oleh KPU Kota Probolinggo, Selasa (3/12). Dari hasil rekapitulasi ini mengafirmasi bahwa pasangan calon wali kota-calon wakil wali kota nomor urut 03, Aminuddin – Ina Buchori yang diusung oleh Partai NasDem keluar sebagai pemenang. Pasangan berjuluk Amanah itu menang dengan raihan 53.520 […]

Nasional

7 Fakta Kasus Penembakan Gamma Rizkynata Oktafandy Siswa SMK di Semarang Berdasarkan Investigasi Polri

Koranriau.co.id- Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Irwan Anwar hadir dalam rapat dengar pendapat umum (RDPU) dengan Komisi III DPR di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa (3/12/2024)(MI/Susanto) KASUS penembakan yang melibatkan Gamma Rizkynata Oktafandy (GRO), seorang siswa SMKN 4 Semarang, telah menjadi perhatian publik. Polisi mengungkapkan sejumlah fakta berdasarkan hasil investigasi terkait penembakan yang […]