Kesehatan

Otak bertanggung jawab atas keputusan antirisko

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Seseorang sering menyalahkan diri sendiri, karena selalu memilih jalan yang aman dan mudah, dan merasa bersalah karena menghindari risiko dan bertahan di zona nyaman, masalahnya bukan terletak pada preferensi atau kemalasan, melainkan pada cara otak dirancang. Dikutip dari The Hindustan Times, Rabu, sebuah studi yang diterbitkan dalam jurnal “Cognitive Psychology” mengungkap […]

Kesehatan

Psikolog: Kecanduan judi online bisa sebabkan putus hubungan keluarga

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Dampak kecanduan judi online tidak hanya terjadi pada psikologis korban, namun, bisa menyebabkan hubungan keluarga putus, kata psikolog klinis. Psikolog klinis lulusan Universitas Indonesia Ratih Ibrahim saat ditemui di Jakarta, Selasa, mengatakan korban judi online yang berkonsultasi kepadanya sering kali datang karena mendapat tuntutan keluarga akibat utang atau khawatir putus hubungan […]

Kesehatan

IDAI: Orang tua aktif ajak anak beraktivitas fisik cegah diabetes

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) menyatakan bahwa orang tua harus aktif mengajak anaknya melakukan aktivitas fisik supaya dapat melindungi anak terhindar dari penyakit yang disebabkan oleh konsumsi gula berlebih seperti diabetes. “Orang tua itu harus jadi role model, terutama dalam memberi contoh mengurangi konsumsi gula,” kata Anggota Unit Kerja Koordinasi (UKK) […]

Kesehatan

Perhatikan label makanan untuk mengetahui kandungan gulanya

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Anggota Unit Kerja Koordinasi Endokrinologi Ikatan Dokter Anak Indonesia Prof. Dr. dr. Siska Mayasari Lubis, MKed (Ped), SpA (K) menyampaikan pentingnya konsumen memperhatikan label pada kemasan produk makanan dan minuman untuk mengenali kandungan gulanya. “Ini yang sudah harus mulai kita biasakan setiap membeli minuman dan makanan berkemasan. Harus pastikan berapa kandungan […]

Kesehatan

Mengenal inovasi medis dalam prosedur transplantasi ginjal

Koranriau.co.id- Jakarta (ANTARA) – Penderita gagal ginjal membutuhkan inovasi medis dan terapi pengganti ginjal untuk membantu meningkatkan kualitas dan harapan hidup. Sejak 2017, RS Siloam ASRI telah menerapkan metode laparoskopi intraperitoneal untuk pengambilan ginjal dari pendonor hidup dan tidak pernah lagi menggunakan metode konvensional operasi terbuka (dengan sayatan besar). Metode laparoskopi intraperitoneal, yang hanya memerlukan […]