Koranriau.co.id – Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Sejumlah bank mulai menjual dolar AS, di kisaran Rp17 ribu antaranya PT Bank Central Asia Tbk (BCA) dan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI). BCA pada pukul 10.52 WIB menetapkan harga beli dolar AS sebesar Rp16.955 dan harga jual sebesar Rp16.985 berdasarkan e-rate. E-Rate adalah kurs yang ditawarkan […]
Bulan: April 2025
5 Kedai Ini Jual Makanan Terlalu Murah, Cari Untung atau Pahala?
Koranriau.co.id- Jakarta – Beberapa kedai makanan menjual murah hidangannya seolah tak mementingkan keuntungan. Tujuannya jauh lebih mulia daripada sekadar cari untung. Tujuan utama dari para pebisnis umumnya adalah mendapat keuntungan dan mengembangkan bisnisnya. Begitu pula dengan para pemilik bisnis kuliner walaupun masih dalam tahap UMKM yang sederhana. Tetapi ada beberapa penjual makanan yang mengaku tak […]
Sejarah Kebudayaan Islam Perkembangan dan Pengaruhnya
Koranriau.co.id- Ilustrasi(freepik) Sejarah kebudayaan Islam adalah mozaik peradaban yang kaya, membentang luas melintasi benua dan zaman. Ia bukan sekadar catatan peristiwa masa lalu, melainkan juga cermin yang memantulkan nilai-nilai, gagasan, dan pencapaian yang terus relevan hingga kini. Perjalanan panjang ini diwarnai oleh interaksi dinamis antara ajaran agama, tradisi lokal, dan pengaruh budaya dari berbagai penjuru […]
Ara Akan Tawarkan Investasi Perumahan di Lahan Eks BLBI ke Qatar
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait akan menawarkan peluang investasi perumahan di atas lahan eks kasus Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) ke Qatar. Maruarar mengatakan tawaran akan diberikan saat pertemuan kenegaraan. Dia menyebut Presiden Prabowo Subianto akan ke Qatar akhir pekan ini. “Saya mau ke Qatar, rencananya Jumat […]
Legendaris! Ini 5 Merek Kecap Manis Asli Jawa Timur
Koranriau.co.id- Jakarta – Beberapa daerah di Jawa Timur memiliki merek kecap manis legendaris. Mulai dari Tuban hingga Kediri yang masing-masing punya ciri khas tersendiri. Kecap manis merupakan bumbu masakan pokok bagi kuliner di dunia. Di Indonesia, kecap manis sering dicampur untuk beberapa makanan, seperti mie goreng, nasi goreng, semur, ayam bakar, dan lainnya. Kecap manis […]
Declan Rice Semringah Usai Cetak Dua Gol Tendangan Bebas ke Gawang Real Madrid
Koranriau.co.id- Gelandang Arsenal Declan Rice(X @Arsenal) GELANDANG Arsenal Declan Rice tampil cemerlang menjadi bintang kemenangan the Gunners atas Real Madrid pada laga leg pertama perempat final Liga Champions. Rice didapuk sebagai pemain terbaik pada laga tersebut usai mencetak dua gol melalui tendangan bebas. Arsenal menang 3-0 atas Real Madrid di Stadion Emirates, Rabu (9/4) dini […]
Prabowo Setujui Aturan ‘Pembunuh’ Sritex Cs Dicabut
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo Subianto meminta agar Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024 tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor segera dicabut. Instruksi itu disampaikan langsung Prabowo saat merespons masukan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal dalam acara Sarasehan Ekonomi di Menara Mandiri Sudirman, Jakarta Selatan, Selasa (8/4). Said Iqbal sebelumnya […]
Legendaris! Ini 10 Merek Sirup Lokal yang Eksis Puluhan Tahun
Koranriau.co.id- Merek sirup banyak diproduksi di berbagai daerah. Sirup lokal tersebut telah ada sejak puluhan tahun lalu. Bahkan ada yang diproduksi sejak 1923. Artikel ini merupakan Rangkuman Ulang Dari Berita : https://food.detik.com/foto-kuliner/d-7859537/legendaris-ini-10-merek-sirup-lokal-yang-eksis-puluhan-tahun
Prabowo Pastikan Basmi Penyelundup Barang
Koranriau.co.id- Presiden Prabowo Subianto .(Antara) PRESIDEN RI Prabowo Subianto menegaskan peringatan kepada Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Kementerian Keuangan soal penyelundupan barang dari luar negeri atau impor. Pasalnya, pemerintah akan membasmi rente impor yang menyusahkan pengusaha dan rakyat. “Bea cukai harus beres, jangan macam-macam lagi. Cari prosedur yang ada-ada,” ujar Prabowo dalam Sarasehan Ekonomi Bersama […]
Trump Makin Ngamuk, Hajar China Dengan Tarif Impor 104 Persen
Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengamuk dengan menaikkan kembali tarif dagang untuk impor produk-produk China menjadi 104 persen. Keputusan itu dibuat merespons perlawanan China terhadap tarif dagang yang diputuskan Trump pekan lalu. Pekan lalu, Trump sudah menetapkan China mendapatkan tarif dagang 34 persen. Namun, Trump menambahkan 50 persen lagi karena […]