Hashim Sebut Janji AS Danai Program Lingkungan Rp81,6 T Omon-omon
Ekonomi

Hashim Sebut Janji AS Danai Program Lingkungan Rp81,6 T Omon-omon

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Utusan Khusus Presiden Bidang Iklim dan Energi Hashim Djojohadikusumo menyebut janji Amerika Serikat (AS) mendanai program Kemitraan Transisi Energi yang Adil (JETP) US$5 miliar atau Rp81,57 triliun (asumsi kurs Rp16.314,33 per dolar AS) hanya omon-omon. Hashim berkata pendanaan JETP sudah disetujui negara-negara maju sekitar US$20 miliar. Amerika Serikat pun berkali-kali menyatakan […]

Kemenhub Buka Suara Stasiun Karet Tutup Usai Integrasi BNI City
Ekonomi

Kemenhub Buka Suara Stasiun Karet Tutup Usai Integrasi BNI City

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan rencana PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) mengintegrasikan Stasiun Karet dengan Stasiun BNI City dan Stasiun Sudirman belum disampaikan ke pihaknya. Penutupan Stasiun Karet imbas integrasi ini juga dikatakan masih dikaji. “Masih kita studi dulu, belum, belum ke sana (penutupan),” kata Dirjen Perkeretaapian Kemenhub Risal Wasal […]

BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Sri Mulyani Puji BRI Dukung Pemberdayaan UMKM
Ekonomi

BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Sri Mulyani Puji BRI Dukung Pemberdayaan UMKM

Koranriau.co.id – Jakarta, CNN Indonesia — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) kembali menegaskan komitmennya dalam mendukung pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) melalui gelaran BRI UMKM EXPO(RT) 2025 dan BRI Microfinance Outlook 2025. Dalam pembukaan acara, Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Indrawati mengapresiasi peran besar BRI dalam memperkuat UMKM sebagai pilar utama […]